Fakta

  • Kian dalam kondisi mencekam pasca Taliban mulai menegakkan hukuman-hukuman garis keras mereka yang bertindak kriminal. Empat orang penculik digantung mati di depan umum.
  • Serangkaian serangan Taliban terhadap wilayah utara Afghanistan menyebabkan 5.600 Warga di sana meninggalkan Rumahnya dan telah mengepung daerah Kandhar di selatan dan Badghis di utara .

 

Analisa

  • Taliban mengadakan hukuman yang ‘keras’ untuk menegaskan kepada warga untuk tidak menculik, mencuri atau Tindakan apapun akan dihukum. Akan tetapi ‘pelajaran’ hukuman atau Tindakan yang dilakukan oleh pemerintah terhadap pelaku diluar batas norma hukuman HAM.
  • Kementrian luar negri Pakistan telah menegaskan kepada Taliban untuk mengikuti HAM agar dapat diakui internasional dan mendapat kerja sama dari negara-negara lain, hal itu diikuti oleh negara Inggris yang menyatakan pada tanggal 14 Juli 2021 akan siap bekerja sama dengan Taliban apabila mematuhi norma norma internasional dan begitu pula sebaliknya.
1 comment
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You May Also Like

Rusia dan Sanksi Ekonomi

Fakta • Presiden AS Joe Biden telah memberi sanksi ke Rusia lebih…

Siswi Berjilbab di India Picu Kecaman

Fakta : Beberapa institusi pendidikan di India ditutup karena terjadi keributan tentang…

Senggol Dong, Rudal Balistik Korea Utara!

Fakta-Fakta Korea Utara dilaporkan menembakkan dua peluru kendali (rudal) balistik ke arah…

Iran-Afghanistan : Air adalah Sumber Persengketaan

Musim Gugur 2021, Taliban, organisasi yang dilabeli sebagai organisasi terlarang berhasil merebut…